Jumat, 15 April 2016

Cara hapus akun instagram lewat android

Intagram adalah salah satu akun media sosial yang saat ini banyak sekali di gunakan oleh kaum muda, hingga dewasa. Namun ada juga orang yang ingin menghapus akunnya.

Baiklah berikut cara menghapus akun instagram lewat android.

1. Buka aplikasi instagram di browser yang ada pada android.
Atau masukkan http://instagram.com

2. Selanjutnya anda tinggal login menggunakan id dan pasword.

3. Selanjutnya buka
https://instagram.com/accounts/remove/request/permanent/
Lalu pilih alasan mengapa menghapus akun instagram itu.

4. Massukkan kembali password lalu klik hapus akun saya.

5. Akun instagram pun akan terhapus secara permanen

Mudah bukan.
Semoga bisa membantu.

Terimakasih karena telah berkunjung di blog ini.

Baca juga

Cara hapus permanen akun path lewat android
Cara hapus akun twitter lewat android
Cara hapus akun line
Cara menonaktifkan akun facebook

Tidak ada komentar:

Posting Komentar